Latar Belakang
Mengaji merupakan kegitan yang merujuk pada aktivitas membaca dan mempelajari tata cara membaca alquran, sudah sepatut nya anak anak khusus di TPA almuhajirin kelurahan kedaung wetan meluangkan waktu mereka untuk mengaji.
Tujuan Kegiatan
Dengan mengaji maka kita akan dapat membaca dan melafalkan ayat-ayat Al Quran yang berbahasa Arab. Selain itu mengaji juga akan mendapatkan pahala dari Allah SWT dan juga turut serta dalam melestarikan dan menyiarkan agama Islam secara tidak langsung.
●Mahasiswa yang mengikuti kegiatan
• Daffa Ichsan Irawanto 2074201085
• Dena Fiqrian Maulana 2055201009
• Dimas Akbar Mahardika 2074201172
• Irvan Ibadurrahman 2070201165
• Raafiza Putri 2086206265
• Razy Zamzami Sulthony 2074201161
• Moch Rival Ramdhani 2074201144
• Muhammad Jaini 2065201115
• Muhammad Ubaidillah 1990241045
• Salman Alfarizy 1926201176
• Wanda Hamidah 2086207031
• Elis Susilawati 2074201025
• Abdul Yayat 2086208033
● Dampak bagi masyarakan dan lingkungan
Dengan adanya tambahan tenaga pengajar ngaji, maka mampu memberikan pengaruh terhadap pengetahuan Alquran untuk anak-anak. Berdasarkan hal-hal tersebut, maka penelitian ini memiliki tujuan untuk membantu para pengajar ngaji serta memberikan dorongan semangat kepada anak-anak untuk senantiasa mempelajari Alquran. Dengan menggunakan metode pendekatan penelitian aksi partisipatif, kegiatan ini memberikan pengaruh positif terhadap para pengajar yang merasa terbantu serta dapat meningkatkan motivasi para murid. Hal ini dibuktikan dengan antusiasnya murid murid TPA Almuhajirin yang ingin mengaji serta dukungan dari guru ngaji serta masyarakat setempat.
● Melakukan test membaca dan menghafal doa qunut dan doa setelah sholat tahajud.
Dokumentasi
Daffa Ichsan Irawanto